Fitur Blood-Oxygen Saturation Measurement yang ada di Smartwatch ini, Bisa Pantau Kadar Oksigen dalam Darah

- 20 Maret 2021, 23:05 WIB
Fitur Blood-Oxygen Saturation Measurement yang ada di Smartwatch ini, Bisa Pantau Kadar Oksigen dalam Darah.
Fitur Blood-Oxygen Saturation Measurement yang ada di Smartwatch ini, Bisa Pantau Kadar Oksigen dalam Darah. /Dok. Huami Technology/

Jenis latihan fisik lain yang kerap Ramdani jalani antara lain melatih coordination, balance, accuracy, dan reaction.

“Yang perlu diingat adalah berolahraga sesuai kemampuan. Jangan berolahraga melebihi kemampuan fisik, karena itu berbahaya bagi kesehatan kita. Salah satu indikator jika olahraga yang kita lakukan sudah melebihi kemampuan fisik adalah bila terjadi sesak nafas dan tubuh terasa lemas. Hal ini dapat terjadi salah satunya karena kekurangan kadar oksigen dalam darah," paparnya.

Baca Juga: Ikan Pari Besar Tak Sengaja Tertangkap Kamera Bersama Peselancar

Baca Juga: Ternyata Militer Malaysia Incar Helikopter Buatan Indonesia

Baca Juga: Ingin Punya Hati Tentram dan Rezeki Semakin Deras, Kunjungilah Tempat Ini

Menurut Ramdani, jika merasakan sesak dan lemas, segera kurangi intensitas olahraga dan beristirahat.

"Saat berolahraga, saya memantau kadar oksigen dalam darah dengan fitur Blood-Oxygen Saturation Measurement yang ada di Amazfit GTS 2,” ujarnya.

Amazfit GTS 2, salah satu produk andalan Amazfit yang merupakan brand jam tangan pintar (smartwatch) dari Huami Technology yang telah memasarkan produknya di lebih dari 70 negara di dunia.

Dilengkapi berbagai fitur kesehatan modern seperti PAI Health System, 90+ Sport Modes, Sleep and Stress Monitoring, serta Blood-Oxygen Saturation Measurement, Amazfit GTS 2 dirancang sebagai teman berolahraga yang juga mampu membantu penggunanya dalam memantau kesehatan melalui kualitas tidur dan tingkat stres.

Selain itu salah satu faktor penting untuk menjaga kebugaran tubuh adalah dengan mengelola kesehatan jiwa.

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x