Bisa Nonton TV Lagi! Berikut Ini Harga STB Rp150 Ribuan yang Bisa Anda Bawa Pulang

- 27 Desember 2022, 23:00 WIB
Pedagang menawarkan Set Top Box untuk siaran televisi digital kepada calon pembeli di kawasan Cikapundung Electronic Center, Kota Bandung, Jumat 4 November 2022.
Pedagang menawarkan Set Top Box untuk siaran televisi digital kepada calon pembeli di kawasan Cikapundung Electronic Center, Kota Bandung, Jumat 4 November 2022. /Zonapriangan.com/ANTARA FOTO/Novrian Arbi/

Baca Juga: Berikut Daftar Harga STB untuk TV Digital yang Bersertifikat Kominfo, Jaminan Garansi dan Kualitas Lebih Baik

Merk ini mendukung resolusi Full HD sehingga menonton TV menjadi lebih berkualitas. Selain itu, STB ini juga bisa merekam siaran yang sedang berlangsung.

3. Evinix H1 New Generation

Selanjutnya STB Evinix H1 New Generation dijual dengan harga mulai dari Rp185 ribu. Merk ini bisa digunakan untuk berbagai tipe televisi, seperti TV tabung, plasma, LED, dan LCD.

STB Evinix sudah dilengkapi kabel HDMI, bisa merekam siaran TV yang sedang berlangsung ke flash disk atau hard disk, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Ini 5 Tips Rawat STB agar Tetap Awet, Jangan Biarkan Kelamaan Menyala, Batasi Penggunaannya

3. GOLDSAT SONIC

Merk STB dari GOLDSAT SONIC dibanderol mulai dari Rp186 ribu. Harga ini belum termasuk kabel HDMI dan Wifi Dongle.

Anda bisa membelinya terpisah. Keunggulan STB ini bisa mengakses mirroring.

4. TANAKA DVBT2

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x