Pilih Galaxy Note 20 atau Galaxy Note 20 Ultra ? Ini Spesifikasi dan Harganya

- 7 Agustus 2020, 09:46 WIB
Samsung Galaxy Note 20.*/phonearena.com
Samsung Galaxy Note 20.*/phonearena.com /

Baca Juga: Xiaomi Mi 10 Pro Plus Segera Dirilis, Ini Bocoran Spesifikasinya

Galaxy Note 20 Ultra menawarkan pilihan 512GB dan dilengkapi dengan slot kartu micro SD.

Kedua smartphone sama-sama mengusung slot dual-SIM.

Bedanya, hanya di Galaxy S20 Ultra saja tersedia slot MicroSD (hybrid/menggunakan slot SIM), dengan kapasitas hingga 1 TB.

Baca Juga: Realme X3 Pro Muncul di Geekbench dengan Snapdragon 855+

Komponen Layar

Dilansir dari phonearena, Galaxy Note 20 menampilkan panel layar Super AMOLED Plus Full HD+ 6,7 inci dengan kecepatan refresh 60Hz.

Sementara Note 20 Ultra memiliki layar Dynamic AMOLED yang lebih besar, yakni 6,9 inci dengan kecepatan refresh 120Hz.

Namun keduanya juga sama-sama mengusung konsep desain layar Infinity-O atau layar dengan lubang kamera (punch hole) di sisi atas.

Baca Juga: Render Huawei Mate 40 Pro Mengungkap Fitur Dual Punch Hole Display

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x