Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Madura, Bakso Bambu dan Bakso Mantap Memuaskan Pembeli

- 10 Februari 2023, 04:31 WIB
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Madura, Jawa Timur.*
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Madura, Jawa Timur.* /Tangkapan Layar YouTube.com/Kubiler

ZONA PRIANGAN - Menyebut Madura pasti terkait dengan, sate, soto, atau penghasil jagung. Tapi jangan salah, di Madura juga banyak pangkalan bakso yang bisa membuat pembelinya ketagihan.

Para pedagang bakso yang terkenal dan enak di Madura, tersebar di wilayah Kabupaten Bangkalan, Kabupaten Sampang, Kabupaten Pamekasan, dan Kabupaten Sumenep.

Jangan diragukan lagi bahwa pedagang bakso di Madura memiiki racikan bumbu yang istimewa dan maknyos. Itu berlaku untuk semua varian bakso.

Baca Juga: Ini Alamat 20 Pedagang Bakso yang Terkenal di Kota Cimahi, Nomor 14 Bakso Mutiara di Jalan Gandawijaya

Penggemar kuliner bakso pun jangan ragu untuk menjajal semua pangkalan bakso, karena pedagang di sana masih menawarkan harga yang terjangkau.

Berikut 20 nama pedagang bakso yang terkenal di Madura, Jawa Timur, lengkap dengan alamatnya. Selamat mencoba.

1. Bakso Munayyah

Gelembur, Lerpak, Kec. Geger, Kabupaten Bangkalan

2. Warung Bakso Ibu Supah

Mandelan, Bungkeng, Kec. Tanjung Bumi, Kabupaten Bangkalan

Baca Juga: Ini Alamat 20 Pedagang Bakso yang Terkenal di Seputaran Soreang, Ada Bakso Paporit dan Bakso Favorit

3. Bakso Cak Makmoer

Jalan Raya Banyubunih, Barat Sumber, Longkek, Kec. Galis, Kabupaten Bangkalan

4. Warung Bakso Maisun

Morleban, Gn. Sereng, Kec. Kwanyar, Kabupaten Bangkalan

5. Bakso Dapur

Tambak Pocok, Kec. Tanjung Bumi, Kabupaten Bangkalan

6. Warung Bakso Bambu

Jalan Ahmod Ali, Labuan Tengah, Labuhan, Kec. Sreseh, Kabupaten Sampang

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Kota Depok, Mudah Ditemui di Kawasan Margonda

7. Bakso Bulan Madu

Ketapang Tengah, Ketapang Daya, Kec. Ketapang, Kabupaten Sampang

8. Bakso Sedap Rasa

Gunung Tinggi, Gunung Rancak, Kec. Robatal, Kabupaten Sampang

9. Bakso Pakde Joyo

Jalan Jaksa Agung Suprapto nomor 65, RW III, Gunng Sekar, Kec. Sampang, Kabupaten Sampang

10. Bakso Mila

Jalan Rajawali nomor 53, Bledanah, Karang Dalem, Kec. Sampang, Kabupaten Sampang

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Enak di Kabupaten Banjar, Bakso Batuah dan Bakso Pratama Perlu Dicoba

11. Rumah Makan Bakso

Jalan Simpang Tiga, Seccang, Dempo Bar., Kec. Pasean, Kabupaten Pamekasan

12. Bakso Aci Babe

Jalan Pintu Gerbang nomor 19-21, Sumur Putih, Bugih, Kec. Pamekasan, Kabupaten Pamekasan

13. Bakso Sermes 21

Gang Buntu nomor 3a, Gladak Anyar, Kec. Pamekasan, Kabupaten Pamekasan

14. Bakso Mandiri

Jalan Raya Pasar Pao nomor 16, Kedungdung, Buddagan, Kec. Pademawu, Kabupaten Pamekasan

15. Bakso De Stadion

Jalan Pintu Gerbang-Jalan Sersan Mesrul Gang IIIB, Gladak Anyar, Kec. Pamekasan, Kabupaten Pamekasan

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Pangandaran, Mie Bakso Enclang Berlokasi di Jalan Pantai Barat

16. Bakso Pak Ugek

Laoksaba, Nyabakan Tim., Kec. Batang Batang, Kabupaten Sumenep

17. Bakso Mantap

Banmaleng, Kec. Giligenteng, Kabupaten Sumenep

18. Bakso Surabaya

Jalan Raya, Bringin, Gapurana, Kec. Talango, Kabupaten Sumenep

19. Bakso Ikan

Jalan Alam Permai Asri Utara, Kothe, Kolor, Kec. Kota Sumenep

20. Bakso Qita

Lingkungan Delama, Pajagalan, Kec. Kota Sumenep, Kabupaten Sumenep.***

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x