Brokoli Cimenyan Segar dan Murah, Jadi Favorit Ibu-ibu

- 31 Januari 2021, 07:03 WIB
Sayuran brokoli hasil panen petani Cimenyan Bandung Barat.*
Sayuran brokoli hasil panen petani Cimenyan Bandung Barat.* /zonapriangan.com /Parama Ghaly

Baca Juga: Untuk Hidup Bahagia Dunia dan Akhirat Cobalah Menghindari Tiga Perkara Ini

"Enak beli brokoli langsung di tempat panennya. Masih segar-segar, selain itu harganya lebih murah," tutur Ibu Yani.

Harga brokoli Cimenyan yang murah dibenarkan Ibu Emi. Menurut Ibu Emi, paling mahal brokoli di Cimenyan Rp15 ribu per kilogram.

"Kalau lagi panen besar, harga brokoli di Cimenyan bisa lebih murah lagi. Pernah Rp10 ribu per kilogram," ungkap Ibu Emi.

Baca Juga: Tubuh Tiba-tiba Ada Memar, Hati-hati Anda Berarti Sudah Terserang Penyakit Mematikan Ini

Baca Juga: Peringatan bagi Penggemar Gorengan, Mudah Stroke dan Terancam Gagal Jantung

Ibu Yayah wisatawan dari Cilengkrang mengatakan, senangnya kalau berkunjung ke Tebing Keraton, pulangnya bisa memborong brokoli.

Bahkan Ibu Yayah sering meminta kepada pedagang brokoli setempat untuk membawa daunnya, yang biasanya dibuang.

"Daun brokoli di sana kadang dibuang begitu saja. Ya sudah saya minta saja. Sebenarnya daun brokoli enak untuk lalapan," jelas Ibu Yayah.

Baca Juga: Repot! Hari Ini Sebagian Warga Kota Cirebon Bau Karena Tidak Bisa Mandi Sore

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x