Gara-gara Squid Game, Korut Ikut Lontarkan Komentar Pedas, Sebut Masyarakat Korsel Suka Memangsa yang Lemah

- 13 Oktober 2021, 08:05 WIB
Poster Squid Game
Poster Squid Game /Netflixkr/

Juga menyebutkan bahwa di Korea Selatan, orang kaya menganggap permainan pembantaian yang mengerikan ini sebagai bentuk hiburan, kemudian merasakan kesenangan dalam menciptakan aturan permainan di mana yang lemah dapat dimangsa dan harus mati jika mereka tidak menang tempat pertama menunjukkan ketidaknyamanan dan masyarakat yang tidak adil.

Media asal Korea Utara ini terus mengutarakan hal negatif tentang masyarakat Korea Selatan.

Baca Juga: Squid Game: Seong Gi-hun Mengecat Rambutnya Jadi Merat, Ini Penjelasan dari Sutradara Hwang Dong-hyuk

Mereka bahkan mengkritik bahwa persaingan ketat di Korea Selatan, membuat di sana dimana orang dinilai hanya berdasarkan uang.***

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah