Kesalahan Sarapan Ini Berdampak pada Diet Anda dan Dapat Membuat Berat Badan Naik

- 17 Januari 2021, 09:13 WIB
 Tips menurunkan berat badan: Kesalahan sarapan ini dapat membuat berat badan naik./Pixabay.com
Tips menurunkan berat badan: Kesalahan sarapan ini dapat membuat berat badan naik./Pixabay.com /

Berikut ini adalah tips menurunkan berat badan, hindari kesalahan sarapan ini yang berhasil dirangkum oleh ZonaPriangan dari NDTV. Kita ungkap satu per satu.

1. Tidak menambahkan cukup protein

Protein adalah bagian penting dari diet penurunan berat badan. Itu membuat Anda kenyang lebih lama dan membuat Anda mengonsumsi lebih sedikit kalori. Anda bisa menambahkan sumber kaya protein seperti telur, kacang-kacangan atau biji-bijian ke dalam sarapan Anda.

Baca Juga: Tanaman Hias Langka yang Diburu Para Pecinta Bunga di Dunia, Salah Satunya Ada di Indonesia

2. Mengkonsumsi sarapan sarat gula

Menambahkan gula membuat Anda menambah berat badan dan menambah kalori ekstra pada makanan Anda. Jangan mengonsumsi makanan yang sarat gula untuk sarapan.

3. Minum jus

Jus tidak mengandung serat. Minum jus untuk sarapan bisa membuat Anda merasa lapar beberapa saat setelah makan. Juga, jus kemasan sarat dengan gula tambahan dan sedikit nutrisi.

Baca Juga: Biasa Minum Kopi Instan Sachetan, Ketahui Ini 8 Bahayanya, Nomor 5 Tinggi Risikonya

4. Mengkonsumsi kafein

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah