6 Cara Mengatasi Mengantuk di Kantor, Nomor Dua Sering Dilupakan

- 6 Februari 2021, 08:02 WIB
Saat bekerja sering terserang rasa mengantuk.*
Saat bekerja sering terserang rasa mengantuk.* /Pexels /Marcus Aurelius

4. Rajin berolah raga

Nasihat ini seolah membosankan. Tapi faktanya rajin berolah raga di pagi hari memberikan dampak luar biasa.

Mereka yang sering berolah raga di pagi hari, akan mendapatkan tubuh yang bugar. Selalu enerjik dalam bekerja tanpa rasa mengantuk.

Baca Juga: Empat Bulan Diganggu Suara Hantu, Seorang Warga Temukan Harta di Pintu Rahasia

Baca Juga: Temukan Ambergris yang Bau Busuk, Seorang Nelayan Jadi Kaya Raya Mendadak

5. Manfaatkan sinar Matahari

Tubuh menjadi lamban dan gampang mengantuk, itu bisa jadi kurang kena paparan sinar matahari.

Sekarang cobalah berjemur saat Matahari bersinar di pagi hari. Dengan berjemur ada keuntungan juga mendapatkan vitamin D.

6. Sesekali minum kopi

Selama ini banyak orang minum kopi untuk mengatasi mengantuk. Sebenarnya ini tidak terlalu direkomendasikan. Tapi sesekali boleh juga.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Wikihow


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah