Inilah 6 Alasan Wanita Merasa Sakit Saat Bercinta, Simak Penjelasannya

- 4 April 2021, 08:34 WIB
Foto Ilustrasi pasangan suami-Istri.
Foto Ilustrasi pasangan suami-Istri. /Pixabay/Sasin Tipchai

ZONA PRIANGAN - Kenapa seks itu menyakitkan bagi beberapa wanita? Ternyata, ada banyak potensi penyebab rasa sakit saat bersenggama, mulai dari masalah medis sampai kejadian psikologis.

Jika kedengarannya menakutkan, jangan khawatir. Isu-isu sakit saat berhubungan seks bisa diobati.

Namun, langkah pertama dalam mengobati rasa sakit adalah memahami berbagai penyebab yang mendasari rasa sakit, dan gejalanya.

Menurut American College of Obstetricians and Gynecologist (ACOG), mengalami sakit saat seks lumrah terjadi dan dialami pada hampir 75% wanita. Alasan organ kewanitaan sakit pun beragam, dari masalah fisik hingga psikologis.

Baca Juga: Daftar Harga HP iPhone Terbaru 4 April 2021: iPhone 7, 8, iPhone X, iPhone 11 hingga iPhone 12 Pro Max

Baca Juga: 'Ikatan Cinta' Minggu 4 April 2021: Penyesalan Bu Rosa untuk Andin, Elsa Terkepung dan Al Taktis Menjeratnya!

Kemungkinan seks yang menyakitkan sangat tinggi bagi wanita berusia antara 16 dan 24 tahun juga saat menjelang menopause. Jadi jika seks yang menyakitkan adalah sesuatu yang Anda alami, ketahuilah bahwa Anda pasti tidak sendiri.

Dikutip Zonapriangan.com dari berbagai sumber, rasa sakit saat berhubungan seks pasangan suami-istri biasa terjadi, namun itu tidak berarti normal jika rasa sakit terus dirasakan.

inilah yang perlu Anda ketahui alasan mengapa saat berhubungan seks terasa begitu menyakitkan bagi perempuan.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x