Tidak Semua Orang Cocok dengan Air Kelapa, Ada Empat Efek Negatif Ini Penjelasannya

- 25 April 2021, 21:05 WIB
Air kelapa banyak manfaatnnya.*
Air kelapa banyak manfaatnnya.* /Pixabay /Moho01

Banyak orang mengira bahwa air kelapa rendah gula. Sementara sebenarnya secangkir air kelapa mengandung 6,26 gram gula pasir.

Artikel ini sebelumnya sudah tayang di lingkarkediri.com dengan judul "Dikenal Kaya Manfaat, Ternyata Air Kelapa Tidak Cocok Dikonsumsi 4 Orang Ini".

Dengan demikian, mengonsumsi air kelapa harus dihindari oleh penderita diabetes.

Baca Juga: Ini 5 Pulau yang Sangat Mengerikan, Berkunjung ke Sana Sama Artinya Mendekati Kematian

Disarankan bagi penderita diabetes agar tidak mengonsumsinya setiap hari.

2. Kurang baik bagi pemilik tekanan darah rendah

Air kelapa dapat menurunkan tekanan darah Anda. Sehingga orang yang dengan tekanan darah rendah harus membatasi asupan air kepala.

Perlu diketahui, jika Anda tengah mengonsumsi obat untuk tekanan darah tinggi, itu mungkin dapat menyebabkan tekanan darah Anda turun terlalu rendah.

Baca Juga: Kematian Lebih Cepat Menimpa Kepada Perempuan yang Sering Terbangun di Malam Hari

3. Penderita sakit kepala jangan coba-coba

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Lingkar Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x