Pawang Ular Bercanda Dapat Hadiah dari Santa Claus, Ternyata Ada Black Mamba Dekat Pohon Natal di Queensburgh

- 25 Desember 2022, 21:39 WIB
Mamba hitam berhasil ditangkap di belakang pohon Natal.*
Mamba hitam berhasil ditangkap di belakang pohon Natal.* /Facebook/

Ular asli dari Afrika ini bisa ditemukan di kawasan berbatu atau hutan terbuka. Malangnya, ular ini kerap memasuki kawasan pemukiman untuk mencari makanannya, tikus atau anak kucing.

Ular ini masuk ke rumah setelah terlihat seorang pekerja di rumah tersebut.

Baca Juga: Tiga Ular Piton Besar Muncul Dekat Tempat Sampah, Turis yang Berjemur di Pantai Scarborough Dibuat Heboh

“Ular ini berada di luar saat terganggu oleh pekebun. Kemudian bergerak menjauh, dan masuk saat melihat pintu terbuka,” kata Evans.

Evans menangkapnya dengan penjepit dari tempat sembunyi di bawah pohon.

“Keluarga ini merasa syok mendapati ular ini,” ujar Evans.

“Ini merupakan salah satu tempat yang menghibur saat menemukan mamba,” candanya lagi.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Mail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah