Cina Siap Lakukan Perang, Provokasi Wilayah Tetangga, Taiwan Belum Melawan tapi Punya Rudal Patriot

- 13 Desember 2020, 07:26 WIB
 RUDAL Patriot siap menjaga wilayah Taiwan.*
RUDAL Patriot siap menjaga wilayah Taiwan.* /Military Today/

Lama Apple Daily melaporkan, Taiwan mengalokasikan dana besar untuk membeli 300 sistem rudal Patriot dari AS.

Taiwan membeli versi paling canggih, yakni Patriot Advanced Capability-3 (PAC-3).

Baca Juga: Kebangkitan Komunis Menguat, Mulai Tercium Masuk Dalam Urusan Militer

Rencananya sampai tujuh tahun ke depan Taiwan akan memiliki 650 unit PAC-3.

Angka yang sangat besar dan bisa membuat jet tempur Cina berpikir berkali-kali untuk terbang ke wilayah Taiwan.

Wakil Menteri Pertahanan Taiwan, Chang Che-ping berujar jika Taipei sudah meminta kepada AS sebanyak mungkin Patriot.

Baca Juga: Cina Tak Gentar Hadapi AS, Laut Natuna Utara Memanas, PLA Navy Tembaki Armada Perang US Navy

Namun AS menilai Taiwan tak perlu memiliki PAC-3 dalam jumlah terlalu besar.

"Taipei tetap mendorong pengadaan sebanyak mungkin PAC-3 untuk AU," kata Chang.

Cina sampai saat ini hanya bisa memberikan sanksi kepada perusahaan pengekspor senjata AS ke Taiwan.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Zona Jakarta Apple Daily Taiwan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah