Serangan Roket di Pangkalan Militer AS Ini Menjadi Serangan Paling Mematikan

- 18 Februari 2021, 11:43 WIB
FOTO Ilustrasi serangan Roket.
FOTO Ilustrasi serangan Roket. /Pixabay/ David Mark

ZONA PRIANGAN - Serangan roket di pangkalan militer pimpinan Amerika Serikat (AS) di Kurdi Irak utara pada Senin, 15 Februari 2021, menewaskan seorang kontraktor sipil dan melukai lima orang lainnya.

Menurut laporan awal koalisi AS di Irak, korban dari serangan roket ini juga termasuk seorang anggota layanan AS.

Dikutip Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com dari Antara, serangan roket ini juga sekaligus merupakan serangan paling mematikan yang menghantam pasukan pimpinan AS dalam hampir satu tahun di Irak.

Baca Juga: Waspada! Bakal Ada Letusan Besar Gunung Berapi di Tempat yang Tidak Disangka-sangka

Serangan roket di pangkalan militer pimpinan Amerika Serikat (AS) ini merupakan serangan yang paling mematikan dalam satu tahun terakhir.

Dimana serangan di Kurdi Irak utara pada Senin, 15 Februari 2021, telah menewaskan seorang kontraktor sipil dan melukai lima orang lainnya, serta seorang anggota layanan AS.

Diketahui, ketegangan juga telah meningkat antara pasukan AS, sekutu Irak dan Kurdi di satu sisi dan milisi yang berpihak pada Iran di sisi lain.

Baca Juga: Pasar Talaga dan Pasar Kanoman, Ada Ikatan Orang Cirebon dan Tionghoa

Sumber keamanan Kurdi juga mengatakan bahwa setidaknya tiga roket mendarat di dekat Bandara Internasional Erbil di wilayah otonom pada larut malam.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: PR Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x