Rusia Berupaya Menguasai Odessa di Ukraina untuk Mempermudah Target Invasi Berikutnya ke Moldova

- 24 April 2022, 21:43 WIB
Odessa, yang menjadi sasaran rudal selama akhir pekan, hanya berjarak 55 km dari perbatasan dengan Moldova.*
Odessa, yang menjadi sasaran rudal selama akhir pekan, hanya berjarak 55 km dari perbatasan dengan Moldova.* /Reuters/

ZONA PRIANGAN - Negara yang memiliki wilayah dengan warganya menggunakan penutur bahasa Rusia kini harus waspada.

Ukraina contohnya, dua wilayah Donetsk dan Luhansk sebagian warganya menggunakan penutur bahasa Rusia.

Dengan kondisi tersebut, Vladimir Putin bisa melakukan invasi. Alasannya melindungi warga berpenutus bahasa Rusia.

Baca Juga: Pesawat Strategis TU-95 Rusia Lepaskan Rudal Hancurkan Bantuan Senjata Amerika Serikat di Odessa

Itu juga terjadi di Georgia. Pasukan Kremlin masuk ke Georgia dengan alasan melindungi warga Abkhazia dan Ossetia Selatan.

Jika pasukan Moskow bisa menguasai Odessa di Ukraina, maka mereka pun berpeluang masuk ke Moldova.

Ya, Moldova sangat dekat terjangkau dari Odessa. Negara kecil itu jadi target berikutnya dari Vladimir Putin.

Baca Juga: Perang Makin Panas, Pasukan Khusus Inggris Tiba di Kota Brody Ukraina, Militer Rusia Waspadai SAS

Saat ini Rusia berupaya membuat jalur dari Donbass, Mariupol, hingga Odessa dan tentu saja bisa menyambung ke Moldova.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x