Ini Makna Ziarah Kubur Menjelang Ramadan, Bisa Memberi Bekal Kepada Anggota Keluarga yang Meninggal

- 1 April 2021, 17:11 WIB
 FOTO ilustrasi ritual ziarah kubur.*
FOTO ilustrasi ritual ziarah kubur.* / ARMIN ABDUL JABBAR /PR

ZONA PRIANGAN - Ada tradisi di masyarakat, jika menjelang Bulan Ramadan tiba, sering melakukan ziarah kubur.

Sebelum Ramadan, mereka mendatangi pemakaman, bebersih area sekitar kuburan, lantas memanjatkan doa untuk keluarga yang sudah meninggal.

Tradisi ziarah kubur menjelang Ramadan itu, manfaatnya tidak hanya bagi yang melaksanakan tapi juga dirasakan oleh roh orang yang sudah meninggal.

Baca Juga: Stop! Penggunaan Husnul Khatimah untuk Orang Meninggal, Itu Kebiasaan Tidak Tepat

Baca Juga: Suami Melihat Istri Orang Sangat Cantik, Begini Nabi Muhammad SAW Memberi Contoh Mengatasinya

Ketika Ramadan datang, semua roh yang berkumpul di Lauh Mahfuzh biasanya sangat senang. Karena mereka bisa berkunjung ke Bumi.

Namun, tidak semua roh di Lauh Mahfuzh bisa pulang ke Bumi saat Ramadan datang, ada juga yang tidak diizinkan.

Semua itu tergantung amalan yang dimiliki masing-masing roh selama menjalani kehidupan.

Baca Juga: 5 Azab Menanti Orang yang Tidak Mau Bayar Utang, Nomor 4 Sangat Mengerikan

Baca Juga: Mementingkan Istri Ternyata Termasuk Durhaka Kepada Orangtua, Ini Azabnya!

Roh yang diizinkan pulang adalah karena amalan baik mereka semasa hidup atau karena ada anak anak yang mendoakan mereka.

Lantas apa saja yang akan dialami roh-roh yang diizinkan Allah SWT untuk berkunjung ke Bumi? Berikut penjelasannya dari berbagai sumber:

1. Hal pertama yang mereka lakukan adalah pergi ke tanah perkuburan untuk melihat jasad mereka di sana.

Baca Juga: Diledek Baru ke Masjid setelah Pensiun, Tidak Perlu Berkecil Hati, Selama Berniat Taubat

Baca Juga: Ini Akibatnya Kalau Sedekah Rp10 Ribu di Kencleng Masjid Merasa Terlalu Besar

2. Kemudian mereka akan pergi ke rumah anak-anak mereka.

3. Mereka akan mengunjungi orang yang mendapat warisan mereka.

4. Mendatangi ke rumah orang yang mendoakan mereka dengan harapan keluarga yang mereka lawati itu memberi hadiah untuk kembali ke Lauh Mahfuzh.

Baca Juga: Zanirah Masuk Islam Disiksa Hingga Buta, Allah SWT Kembalikan Penglihatannya Jadi Normal

Baca Juga: Iblis Menjadikan Pasar Sebagai Masjid Setan dan Sering Nimbrung saat Suami Istri Berhubungan Intim

Aktivitas kunjungan roh-roh itu terus berlangsung hingga tiba Hari Raya Idul Fitri.

Pada saat itu mereka akan mengucap selamat tinggal kepada jasad dan pulang kembali ke Lauh Mahfuzh dengan bekal yang didapatkan dari keluarga mereka yang masih hidup.

Orang yang melakukan kesalahan semasa hidupnya bisa dibantu dengan doa dari orang-orang yang masih hidup.

Baca Juga: Ibu-ibu Jangan Terlalu Memaksa saat Menawar Belanjaan, Ini Akibatnya

Baca Juga: Ada Beberapa Manfaat Sedekah, dari Menghapus Dosa hingga Mempermudah Masuk Surga

Untuk itu, biasakanlah mengirim doa-doa untuk memberi bekal kepada keluarga yang telah meninggal.***

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x