Ini Ketentuan Registrasi bagi Calon Mahasiswa Baru Sarjana Jalur Mandiri Unpad Berikut Link-nya

- 23 Agustus 2020, 22:53 WIB
MAHASISWA baru Unpad tahun akademik 2018/2019 menunjukan Kartu Tanda Mahasiswa usai melaksanakan registrasi adminstratif.*
MAHASISWA baru Unpad tahun akademik 2018/2019 menunjukan Kartu Tanda Mahasiswa usai melaksanakan registrasi adminstratif.* /DOK. HUMAS UNPAD/TEDI YUSUP/

- Bagi peserta bukan penerima KIP Kuliah, harus mengunggah bukti pembayaran biaya pendidikan dari bank;

- Surat Pernyataan bersedia mentaati peraturan yang berlaku di Universitas Padjadjaran yang telah ditandatangani di atas materai Rp.6.000 (format dapat diunduh);

Baca Juga: Abdul Aziz Masih Terkendala Masalah Fisik Sebelum Liga 1 Bergulir

- File foto format JPG resolusi 300 dpi, pose resmi seperti untuk keperluan ijazah dengan latar belakang putih, mengenakan kemeja dan jas/blezer warna gelap.

- Apabila terdapat kesulitan dalam memenuhi persyaratan, calon mahasiswa dapat memilih untuk menunda sampai dengan tanggal 8 September 2020 pada saat pengisian biodata (poin 1), dan langsung melakukan komunikasi dengan pihak rektorat melalui saluran helpdesk.

Berikut ini adalah tata cara atau ketentuan tambahan dalam melakukan registrasi:

Baca Juga: Apa yang Terjadi Ketika Sekolah Dibuka Selama Pandemi 1918

1. Dokumen persyaratan registrasi yang diunggah harus berupa format digital (JPG atau PDF) dengan ukuran file maksimal adalah 1MB;

2. Universitas Padjadjaran akan melakukan verifikasi terhadap dokumen yang diunggah oleh calon mahasiswa dan akan menghubungi ke nomor handphone atau alamat email yang bersangkutan jika menemukan dokumen yang tidak valid.

3. Calon mahasiswa non pendaftar KIP-K harus membayar uang kuliah di salah satu bank yang ditunjuk oleh Universitas Padjadjaran. Bank-bank tersebut adalah:

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah