SMPN 3 Jatibarang Sekolah Berbudaya Lingkungan, Pemkab Indramayu Raih Raksa Prasada 2020

- 17 Desember 2020, 12:04 WIB
INDRAMAYU meraih penghargaan Raksa Prasada 2020.*
INDRAMAYU meraih penghargaan Raksa Prasada 2020.* /HERI SUTARMA/zonapriangan.com

Sementara itu Plt. Bupati Indramayu Taufik Hidayat melalui Kepala Dinas Lingkungan Hidup Aep Surahman, Kamis 17 Desember 2020, mengatakan, pembangunan suatu daerah harus seimbang dengan peningkatan kualitas lingkungan.

Selain itu edukasi kecintaan masyarakat terhadap lingkungan harus terus dilakukan terutama mulai dari bangku sekolah.

Baca Juga: Pendukung Nina Agustina-Lucky Hakim Ketar Ketir, Pencoblosn di 3 TPS Diulang Karena Ada Kecurangan

"Kita ingin ada perubahan pola pikir masyarakat dalam mengelola lingkungan hidup," kepada wartawan zonapriangan.com Heri Sutarma.

"Dan itu berawal dari edukasi di sekolah sehingga setiap tahun terus kita lakukan pembinaan terhadap berbagai sekolah yang ada di Indramayu ini," tambahnya.

Aep menambahkan, selain di lingkungan sekolah saat ini Pemkab Indramayu juga masih melaksanakan program Kantor Berbudaya Lingkungan. Diharapkan kepedulian terhadap lingkungan bisa disentuh dari semua sektor.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah