Ini 5 Desa di Indramayu yang Rentan Diterjang Banjir Bandang, Warga Diminta Waspada

- 3 Februari 2021, 16:11 WIB
FOTO ilustrasi Basarna mengontrol aliran Sungai Cimanuk.*
FOTO ilustrasi Basarna mengontrol aliran Sungai Cimanuk.* /Basarnas/

Tanggul di lokasi itu juga amblas, membentuk rongga besar sedalam tujuh meter dengan lebar longsor sekitar 3 meter.

Baca Juga: Hati-hati Gempa di Kota Bandung Berkekuatan Magnitude 6,8-6,9 Akibat Sesar Lembang

"Kalau yang di blok desa, jarak tanggul yang amblas ke rumah warga sekitar enam meter," imbuh Imam.

Camat Sukagumiwang, Budi Setiawan, membenarkan kondisi kerusakan tanggul DAS Cimanuk di wilayahnya.

Hasil assessment pihaknya bersama BPBD setempat, belasan titik tanggul kritis terdapat di lima desa.

Baca Juga: Cuaca Makin Ekstrem, Guru Besar Seismologi ITB: Waspada Gempa di Selatan Banten Memicu Tsunami

Lokasinya memanjang dari perbatasan Kabupaten Majalengka hingga perbatasan kecamatan lain.

Upaya perbaikan darurat melibatkan Polisi, TNI dan personel BPBD dibantu warga, telah beberapa kali dilakukan.

Namun karena luasnya cakupan DAS Cimanuk, kata Budi, perbaikan yang dilakukan pun seadanya.

Baca Juga: Pangandaran Kembali Diguncang Gempa, Masyarakat Tidak Terlalu Panik

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Cirebon Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah