Seorang Polisi di Majalengka Histeris Ketakutan ketika Hendak Disuntik Vaksin Sinovac

- 3 Maret 2021, 09:03 WIB
Seorang anggota polisi di Polres Majalengka ketakutan ketika hendak disuntik vaksin Sinovac.*
Seorang anggota polisi di Polres Majalengka ketakutan ketika hendak disuntik vaksin Sinovac.* /zonapriangan.com/Rachmat Iskandar ZP

ZONA PRIANGAN - Takut akan jarum suntik ketika divaksin Sinovac ternyata tak hanya terjadi pada masyarakat sipil biasa namun juga anggota kepolisian.

Sejumlah anggota Polres Majalengka ada yang histeris ketakutan hingga tubuhnya harus dipegangi temannya ketika disuntik vaksin, Selasa 2 Maret 2021.

Di antara mereka yang takut disunti, yakni Briptu Nurahmat Arifudin anggota Satuan Lalu Lintas.

Baca Juga: Tanam Pohon Porang Sangat Menguntungkan, China dan Jepang Siap Menampung

Baca Juga: Demam Menanam Porang, Ini Ada 4 Langkah yang Harus Dilakukan agar Tumbuh Subur

Ketika hendak disuntik vaksin di Aula Mapolres, Nurahmat terpaksa badanya harus dipegang temannya.

Smentara dia memegang erat lengan temannya yang memeluk badanya. Kepalanya berlindung dan matanya dipejamkan sekuat-kuatnya.

Sejak duduk di kursi pelayanan untuk divaksin, dengan kondisi lengan kaos digulung, dia hanya melirik sebentar ke petugas kesehatan.

Baca Juga: Perusahaan Unik, Absensi Karyawan Berupa Salat Dhuha, Hafal Alquran 1 Juz Dapat Hadiah Umrah

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x