Marzuki Alie: Safari Politik AHY Seperti Kebakaran Jenggot

- 17 Maret 2021, 11:51 WIB
Mantan Ketua DPR RI Marzuki Alie (kiri) melayangkan gugatan terhadap AHY (kanan) atas dugaan melawan hukum ke PN Jakarta.
Mantan Ketua DPR RI Marzuki Alie (kiri) melayangkan gugatan terhadap AHY (kanan) atas dugaan melawan hukum ke PN Jakarta. /Dok. ANTARA dan Instagram/@agusyudhoyono.

ZONA PRIANGAN - Tepatnya Selasa 16 Maret 2021 kemarin, Partai Demokrat Kubu Moeldoko telah mendaftarkan dan menyerahkan berkas hasil-hasil Kongres Luar Biasa (KLB) Deli Serdang, Sumatera Utara ke Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham).

Hal itu ditegaskan oleh Marzuki Alie selaku ketua Dewan Pembina Demokrat versi KLB Deli Serdang.

"Kemarin sudah daftar (ke Kemenkum HAM), sudah selesai," kata Marzuki Alie, dikutip Zonapriangan.com dari Antara.

Baca Juga: Tidak Takut Santet, Moeldoko Datang ke Banten untuk Pengesahan Kepengurusan

Menurut Marzuki pihaknya saat ini hanya tinggal menunggu hasil dan surat keputusan (SK) Menteri Hukum dan HAM.

Menurutnya, SK tersebut sudah cukup untuk keabsahan sebuah partai.

Marzuki Alie pun menyinggung beberapa aksi safari politik yang dilakukan oleh Ketua Umum Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

Baca Juga: Moderna Mulai Uji Coba Vaksin Corona untuk Anak-Anak, dengan Rentang Usia 6 Bulan Hingga di Bawah 12 Tahun

Marzuki mengatakan, safari politik yang dilakukan AHY seperti kebakaran jenggot.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x