Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Tengah Kota Banjarnegara, Ada Bakso Olala dan Bakso Bu Tomo

- 8 Maret 2023, 05:39 WIB
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Kecamatan Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.*
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Kecamatan Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.* /Tangkapan Layar YouTube.com/menolaktua

ZONA PRIANGAN - Bakso Olala, Bakso Unyil, Bakso Bu Tomo, Bakso Samino, dan Bakso King merupakan pangkalan bakso yang ada di pusat kota Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.

Pangkalan bakso yang terkenal enak dan maknyos itu tepatnya berada di Kecamatan Banjarnegara. Setiap musim liburan dan akhir pekan, pangkalan bakso itu sering dipadati pembeli.

Penggemar kuliner bakso memang tidak sulit untuk mencari bakso favoritnya di Kecamatan Banjarnegara. Di sana tersedia aneka varian bakso yang menggoda selera.

Baca Juga: Cari Bakso yang Enak di Dieng Ini Alamatya, Bisa Dicoba Bakso DSP, Bakso Raos Eco, Bakso Anafi dan Bakso Tutur

Jangan khawatir saat menjajal kuliner bakso di Kecamatan Banjarnegara, sebab para pedagang bakso di sana masih mengenakan tarif yang sangat terjangkau.

Berikut 20 nama pedagang bakso yang terkenal di Kecamatan Banjarnegara lengkap dengan alamatnya. Semoga bermanfaat.

1. Bakso Gondang Rejo

Alun-Alun, Krandegan, Kutabanjarnegara, Kec. Banjarnegara, Kab. Banjarnegara

2. Bakso Unyil

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x