Segera Cek Rekening, BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Kembali Cair Minggu ini

- 19 Desember 2020, 05:57 WIB
Info BSU Termin 2 Tahap 5 Disalurkan. Cair Lagi! Akhirnya BLT Subsidi Gaji BPJS Tahap 5 Disalurkan dan Masuk Rekening, Segera Cek Infonya.
Info BSU Termin 2 Tahap 5 Disalurkan. Cair Lagi! Akhirnya BLT Subsidi Gaji BPJS Tahap 5 Disalurkan dan Masuk Rekening, Segera Cek Infonya. /Instagram/@kemnaker

ZONA PRIANGAN - Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) akan kembali meneruskan pencairan BLT BPJS gelombang atau tahap yang kedua.

Kementerian tenaga kerja menyebut bantuan subsidi gaji atau BLT gaji itu dipastikan segera cair lagi dan ditransfer untuk dua bulan yakni Rp 1,2 juta, pada akhir pekan ini.

Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) BPJS Ketenagakerjaan berupa Bantuan Subsidi Upah (BSU) senilai Rp600 ribu saat ini telah mencapai 93,34 persen atau tersalurkan sebesar Rp 27,96 triliun untuk termin pertama dan kedua.

Baca Juga: Kabar Gembira, BLT Subsidi Gaji Tahap 5 bulan Desember 2020 Sudah Cair

Baca Juga: Inilah Daftar Nama Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta Tahap 2 Bulan Desember Lengkap, Bisa Cek Link Ini Ya

Menurut Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah berdasarkan data hingga 14 Desember 2020. Pada termin pertama, lanjut Menaker, sudah tersalurkan kepada 12,26 juta orang (98,86 persen) dengan nilai sebesar Rp14,71 triliun.

BLT BPJS Ketenagakerjaan termin kedua, telah tersalurkan kepada 11,04 juta orang (89 persen) dengan nilai sebesar Rp13,2 triliun.

Adapun kriteria pekerja yang mendapatkan uang subsidi upah sesuai Permenaker No.14 Tahun 2020, yaitu penghasilan di bawah Rp5 juta, terdaftar aktif kepersertaan BPJamsostek serta memiliki rekening yang aktif.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji BPJS Tahap 1-5 Belum Cair dan Masuk Rekening? Berikut ini Cara dan Panduannya

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x