Diet Nabati Jadi Trend di Tahun 2021, Ini 7 Makanan dan Minuman yang Bermanfaat untuk Kesehatan

- 3 Februari 2021, 08:09 WIB
Sayuran kembang kol baik untuk kesehatan.*
Sayuran kembang kol baik untuk kesehatan.* /Pixabay /IlonaF

7. Minuman adaptogenik

Minuman yang mengandung bahan adaptogenik makin digemari. Adaptogen adalah zat yang berasal dari tumbuhan yang membantu tubuh menangkal stres.

Navitas Organics Superfood + Adaptogen Blend smoothie booster, misalnya, mengklaim dapat melawan stres dan kelelahan.

Minuman rendah kalori Elements mengandung bahan yang dikatakan mendukung tidur, ketenangan, dan banyak lagi.

Baca Juga: Terungkap, Jepang Jajah Indonesia Bukan Karena Rempah-rempah atau Emas tapi Incar Pohon Ini

Baca Juga: Pohon Ini Mengeluarkan Bau Busuk, Tak Disangka Bisa Jadi Sumber Pangan Alternatif

Droplet adalah minuman fungsional berkilauan yang mengandung bahan-bahan seperti ashwaganda dan jamur reishi.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x