Biasa Bayar Rp2 Juta, Usai Pandemi Covid-19 Seorang Ibu Tercengang Potong Rambut Kena Tarif Rp6 Juta

- 22 April 2021, 21:08 WIB
Ilustrasi potong rambut wanita.*
Ilustrasi potong rambut wanita.* /Pixabay/

ZONA PRIANGAN - Pandemi Covid-19 membuat orang banyak tinggal di rumah dan tidak tahu adanya beberapa perubahan.

Perubahan bisa terjadi termasuk dalam tarif pangkas rambut. Dengan alasan Covid-19 juga, pengelola pangkas rambut menaikan tarif.

Kenaikan tarif pangkas rambut sebenarnya sudah diprediksi seorang ibu yang tinggal di Liverpool, Inggris.

Baca Juga: Sering Tak Sengaja Melihat Tetangganya Mandi, Wanita Ini Memutuskan untuk Pindah Rumah

Dia biasanya dikenakan tarif sekira Rp2 juta untuk keperluang pangkas rambutnya, lapor Daily Star.

Maka ketika pergi ke salon, ibu muda itu menganggarkan Rp2,5 juta dengan prediksi bakal ada kenaikan Rp500 ribu dari tarif biasa.

Sialnya lagi, si ibu muda itu langsung minta potong rambut yang diinginkannya, tidak lebih dulu menanyakan tarif.

Baca Juga: Seorang Ibu Ketakutan Mendapat Kiriman Benda Misterius Berbentuk Bola Kecil Warna Hitam Menyeramkan

Ketika dia selesai potong rambut dan menuju meja kasir, betapa tercengangnya ketika mendapat tagihan Rp6 juta.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x