5 Manfaat Buah Pala bagi Kesehatan Tubuh

- 1 Desember 2021, 10:07 WIB
 5 manfaat kesehatan dari buah pala.
5 manfaat kesehatan dari buah pala. /Pixabay.com/Ma_Rika

4. Membantu mengatasi masalah pencernaan
Pala adalah bumbu yang sangat baik yang membantu masalah gangguan pencernaan, membantu meringankan keasaman dan sembelit. Ini menginduksi sekresi berbagai cairan lambung dan usus yang memudahkan proses pencernaan. Cukup taburkan sejumput pala pada salad, makanan penutup atau hidangan lainnya.

Baca Juga: Ular Piton Sepanjang 4 Kaki Melingkar di Kaca Spion Mobil, Membuat Kaget Sebuah Keluarga yang Sedang Pelesir

5. Mengatasi bau mulut
Komonen antibakteri aktif pada pala dapat membantu mengatasi kondisi seperti halitosis, juga dikenal sebagai bau mulut. Pala memiliki manfaat untuk membunuh bakteri yang menjadi penyebab bau mulut. Selain itu, juga dapat meningkatkan kekebalan gusi dan gigi Anda.

Inilah sebabnya mengapa pala dan ekstraknya biasa ditemukan dalam pasta gigi dan obat kumur. Bumbu ajaib ini juga sangat efektif untuk menyebuhkan penyakit gusi dan mencegah plak gigi dan pertumbuhan bakteri di mulut.***

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x