China Buktikan Ancamannya, Empat Warga Amerika Serikat Masuk Daftar Hitam

- 21 Desember 2021, 18:13 WIB
Komunitas Muslim Uyghur di China.*
Komunitas Muslim Uyghur di China.* /Pexels/Marc Curtis

ZONA PRIANAN - China membuktikan ancamannya dengan membalas sanksi terhadap empat warga Amerika Serikat masuk daftar hitam.

Empat warga AS yang dicekal China berasal dari Komisi Pemerintah untuk Kebebasan Beragama Internasional.

Mereka terdiri atas ketua Nadine Maenza, wakil ketua Nury Turkel dan anggota Anurima Bhargava dan James Carr.

Baca Juga: Tank Misterius dari Laut China Selatan Memasuki Perairan Natuna, Angkatan Laut Lakukan Penyelidikan

Keempat warga AS itu dilarang masuk daratan China, Hong Kong dan Makau. Jika memiliki aset di Cina maka akan dibekukan.

Sebelumnya, AS menambah daftar hitam perusahaan China terkait pengaduan pelanggaran di wilayah Uyghur, Xinjiang negara itu.

Sanksi tit-for-tat menambah ketegangan yang meningkat di Xinjiang. Washington telah melarang impor dari wilayah yang mungkin dilakukan dengan kerja paksa.

Baca Juga: Pemandangan Miris, Dua Anak Menangis Lihat Ibu Berhubungan Intim dengan Pacarnya di Kursi Belakang Mobil

Sementara para aktivis menyerukan boikot Olimpiade Musim Dingin Februari di Beijing, lapor ABC News.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: ABC News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x