Paling Mudah Membedakan Seorang Mukmin dan Munafik Ketika Sakit, Ini Penjelasannya

- 31 Maret 2021, 17:06 WIB
Ilustrasi orang dirawat di rumah sakit.*
Ilustrasi orang dirawat di rumah sakit.* /Pixabay /Parentingupstream

ZONA PRIANGAN - Banyak yang membedakan umat yang masuk golongan mukmin dan golongan munafik.

Satu perbedaan yang mencolok dan membedakan mana mukmin dan munafik, yakni ketika diberi cobaan sakit.

Seorang mukmin saat sakit pasti sabar dan ketika sembuh dirinya sadar telah menerima kafarat (penghapus) dosanya.

Baca Juga: Iblis Pasti Takut, Begini Cara Menusuk Mata dan Memukul Kepala Iblis

Baca Juga: Iblis Ternyata Punya Kelemahan, dengan Melakukan Ini maka Tubuh Iblis Akan Terbelah

Baca Juga: Iblis Menjadikan Pasar Sebagai Masjid Setan dan Sering Nimbrung saat Suami Istri Berhubungan Intim

Sedangkan seorang munafik, ketika sakit menimpa dirinya lebih banyak mengeluh dan ketika diberi kesehatan dia tidak mensyukurinya.

Nabi Muhammad SAW bersabda: "Sesunguhnya orang mukmin itu apabila ditimpa sakit, kemudian Allah menyembuhkannya, maka kesembuhannya itu kafarat (penghapus) bagi dosanya dan pengajaran baginya untuk masa depan."

"Sesungguhnya orang munafik itu apabila sakit disembuhkan (dari penyakitnya), mirip unta yang diikat pemiliknya kemudian dilepaskan. Maka unta itu tidak tahu kenapa ia diikat dan tidak tahu pula kenapa dilepaskan."

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x