Masih Penasaran, BSU BLT BPJS Tahap 1-4 Tak Kunjung Cair? Bisa Jadi Ini Penyebabnya!

- 24 November 2020, 15:03 WIB
 Menteri Ketenagakerjaan RI, Ida Fauziyah./Instagram/ @idafauziyahnu
Menteri Ketenagakerjaan RI, Ida Fauziyah./Instagram/ @idafauziyahnu /

- Rekening Kliring

- Rekening Sudah tutup

Baca Juga: Honda Akan Mulai Memasarkan Mobil Kecil All New N-ONE, N Adalah Norimono , Artinya: Kendaraan

Dalam hal ini, Kemnaker menegaskan jika 7 rekening tersebut merupakan rekening yang menghambat dalam proses pencairan dana BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan, maka hal ini juga berlaku untuk gelombang berikutnya.

Kemnaker juga mengimbau kepada calon penerima BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan, meneliti lagi serta mengetahui dan mengecek rekening yang didaftarkan.

Untuk memastikan, calon penerima bantuan dapat mengecek di link yang sudah disiapkan di Kemnaker, diantaranya:

Baca Juga: Prediksi Manchester United vs Istanbul Basaksehir: Saatnya Balas Dendam!

- https://bsu.kemnaker.go.id

- https://kemnaker.go.id

- https://account.kemnaker.go.id/auth/login

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x