Alhamdulillah Cair, Cek Nama Penerima BLT Guru Honorer Madrasah PAI Non PNS, Pastikan Nama Anda Ada

- 12 Desember 2020, 21:13 WIB
Cek Nama Penerima BLT Guru Honorer Madrasah PAI Non PNS, Pastikan Nama Anda Terdata./Instagram/kemenag_ri
Cek Nama Penerima BLT Guru Honorer Madrasah PAI Non PNS, Pastikan Nama Anda Terdata./Instagram/kemenag_ri /

Selain itu, mereka juga harus mengunduh Surat Pernyataan dan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM).

"Setelah di download, SPTJM ditandatangani dengan materai lalu dibawa ke bank penyalur dengan membawa KTP dan SK penerima bantuan," ujarnya.

M Zain berharap pencairan BLT sudah bisa diterima para guru honorer pada hari Jumat 11 Desember atau paling lambat Senin depan.

Baca Juga: Simak! Ini 5 Zodiak yang Paling Beruntung, Apakah Kamu Salah Satunya?

Dan berikut cara mengecek SIMPATIKA atau SIAGA untuk mengetahui apakah Anda lolos sebagai penerima atau tidak bantuan ini :

- Login ke situs https://simpatika.kemenag.go.id/

- Masukan Nama/NUPTK/PegID

- Masukan Kota/lokasi madrasah/sekolah induk

Baca Juga: Ini Lima Zodiak yang Jadi Sosok Paling Dikagumi, Karena Miliki Pesona Tingkat Tinggi

- Klik cari

Halaman:

Editor: Didih Hudaya ZP

Sumber: Ringtimes Bali Kemenag RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah