Inilah Daftar 24 Negara Piala Eropa 2020 yang Terbagi Dalam 6 Grup

- 26 Mei 2021, 15:30 WIB
kompetisi Euro 2020 aka segera bergulir 11 Juni -11 Juli 2021.
kompetisi Euro 2020 aka segera bergulir 11 Juni -11 Juli 2021. /Tangkapan layar Instagram.com/@uefa_official

ZONA PRIANGAN - Sempat tertunda pada tahun lalu karena pandemi Covid-19, kejuaraan sepak bola antar negara eropa yang mempunyai tajuk Euro 2020 ini akan segera bergulir pada 11 Juni hingga 11 Juli 2021 mendatang.

Event ini akan tetap menggunakan nama Euro 2020 dan bukan 2021 serta sekaligus menandai peringatan ulang tahun ke-60 kompetisi Piala Eropa.

Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA) sebagai penyelenggara telah mempersiapkan ada 11 kota maupun negara yang mengambil peran sebagai tuan rumah dari kejuaraan ini.

Ada 11 stadion sebagai lokasi pertandingan. Masing-masing stadion tersebut akan menjadi tempat pertandingan babak penyisihan grup, 16 besar, perempat final, semi final, hingga partai final Piala Eropa 2020.

Baca Juga: WAG Terseksi Inggris akan Mewarnai Tribun Euro 2020

Drawing pembagian grupnya pun sudah dilakukan. Tercatat ada 24 negara yang bakal bersaing dan terbagi menjadi enam grup.

Piala Eropa 2020 bakal dibuka oleh laga Turki versus Italia di stadion Olympico Roma Italia, pada 11 Juni 2021.

Berikut ini daftar lengkap 24 Negara pada Piala Eropa 2020:

Grup A
Turki
Italia
Wales
Swiss

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x