Letusan Gunung Semeru Mencekam Karena Disertai Badai Petir, Lava Panas Menjalar ke Sejumlah Wilayah

- 4 Desember 2021, 20:33 WIB
Letusan Gunung Semeru dari tangkapan layar postingan akun Twitter.*
Letusan Gunung Semeru dari tangkapan layar postingan akun Twitter.* /Twitter /@niatakusumah

Lava tersebut tidak hanya membentuk lumpur tebal, tapi menghancurkan sejumlah infrastruktur yang dilintasinya.

Dikutip PMJ News, Badan Geologi KESDM pun memberikan saran kepada masyarakat dan warga agar segera mengungsi.

Baca Juga: Serangan Menakutkan 50 Juta Kepiting Menguasai Pulau Christmas, Penduduk Tidak Berani Keluar Rumah

Lalu, masyarakat atau pengunjung atau wisatawan tidak boleh beraktivitas dalam radius 1 kilometer dari kawah atau puncak Gunung Semeru, dan jarak 5 km arah bukaan kawah di sektor tenggara-selatan.

Laporan televisi menunjukkan orang-orang berlarian panik di bawah awan abu besar, wajah mereka basah karena hujan bercampur debu vulkanik.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x