Mang Covid, Jadi Lapangan Kerja Baru bagi Kaum Disabilitas dan Pelaku UMKM

- 30 September 2020, 05:16 WIB
PESERTA Program Pelatihan Management Pencegahan Covid-19 atau ‘Mang Covid’ Kab. Indramayu.*
PESERTA Program Pelatihan Management Pencegahan Covid-19 atau ‘Mang Covid’ Kab. Indramayu.* /zonapriangan.com/HARI SUTARMA

Baca Juga: Ustaz Yusuf Mansur Maju ke RI 1, Ini Penjelasan dari Putrinya

Atas pelatihan ‘Mang Covid’ tersebut, ternyata dirasakan langsung penyandang disabilitas bernama Prasetyo, Selasa 29 September 2020.

Prasetyo mengaku diberhentikan dari tempat kerjanya sebagai pegawai counter celluler akibat wabah Covid-19.

"Namun kini lewat pelatihan ‘Mang Covid’ saya menjadi operator alat Corona Busters yang tugasnya menyemprotkan disinfektan model baru di lingkungan kantor di Indramayu," katanya kepada wartawan ZonaPriangan.com, Heri Sutarma.***

 

 

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x