Ini Perbedaan Paru-paru yang Sudah Divaksin Covid-19 dan yang Belum, Ada yang Mirip Burger Busuk

- 3 Agustus 2021, 22:08 WIB
Perbedaan paru-paru yang sudah divaksin Covid-19 dan yang belum ketika terserang virus corona.*
Perbedaan paru-paru yang sudah divaksin Covid-19 dan yang belum ketika terserang virus corona.* /The Sun/

ZONA PRIANGAN - Beruntunglah orang yang sudah divaksin Covid-19, ketika terserang virus corona, paru-parunya akan terlindungi.

Dr Ghassan Kamel, direktur ICU Medis di SSM Health Saint Louis University Hospital di Missouri menunjukan perbedaan paru-paru yang sudah dan belum divaksin ketika terserang virus corona.

Lewat sinar X, paru-paru yang belum divaksin kemudian terserang virus corona maka akan terlihat putih. Itu menandakan kesulitan oksigen.

Baca Juga: 1.000 Pasukan US Army dengan Senjata Tempur Diterjunkan ke Kalimantan Timur dan Sulawesi Utara

Berbeda dengan yang sudah divaksin, paru-parunya tetap bersih dan menunjukan oksigen mudah mengalir.

Dr Ghassan Kamel mengaku sudah merawat ribuan pasien yang terpapar virus corona.

Dia memberi tahu KDSK bahwa pasien yang dia temui lebih muda daripada mereka selama gelombang musim dingin 2020-21 dan sebagian besar tidak divaksinasi.

Baca Juga: Influencer Hushpuppi Hidup di Apartemen Dubai dan Miliki 13 Mobil Mewah Hasil Meretas Bank di Seluruh Dunia

Setelah satu dosis, vaksin Pfizer 36 persen efektif melawan penyakit simtomatik dari varian Delta, dan vaksin Oxford/AstraZeneca sekitar 30 persen efektif melawan sakit.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x