Wisata Religi Jangan Lewatkan 17 Masjid Bersejarah di Pulau Sumatera, Ini Daftarnya

5 Januari 2021, 08:06 WIB
MASJID Raya Baiturrahman Banda Aceh.* /Dok. Pikira-Rakyat.com/

ZONA PRIANGAN - Selain di tanah Jawa, ada sejumlah masjid di Pulau Sumatera yang punya sejarah dalam syiar Islam.

Masjid-masjid tersebut banyak yang berusia tua hingga ratusan tahun dan masih terawat dengan baik.

Banyak wisatawan yang penasaran dengan keberadaan masjid-masjid bersejarah di Pulau Sumatera.

Baca Juga: Stop! Penggunaan Husnul Khatimah untuk Orang Meninggal, Itu Kebiasaan Tidak Tepat

Wisatawan yang sedang menjalani wisata religi, selalu menyempatkan diri untuk beribadah di masjid-masjid tersebut.

Dengan singgah di masjid bersejarah, wisatawan diharapkan bisa meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT.

Berikut ada 17 masjid di Pulau Sumatera yang memiliki sejarah berkembangnya agama Islam di sana.

Baca Juga: Terungkap, Jepang Jajah Indonesia Bukan Karena Rempah-rempah atau Emas tapi Incar Pohon Ini

1. Masjid Baiturrahman (1607-1636), lokasi Banda Aceh, DI Aceh.

2. Masjid Raya Al Ma'shun (1906), lokasi Medan, Sumatera Utara.

3. Masjid Raya Al Osmani (1854-1848), Labuhan Deli, Sumatera Utara.

4. Masjid Raya Labuhan Medan (1824), Deliserdang, Sumatera Utara.

5. Masjid Jami Ismailiyah (1884), Deliserdang, Sumater Utara

Baca Juga: 5 Azab Menanti Orang yang Tidak Mau Bayar Utang, Nomor 4 Sangat Mengerikan

6. Masjid Azizi (1899) lokasi Langkat, Sumatera Utara

7. Masjid Raya Syekh Burhanuddin (1670), Padang Pariaman Sumbar.

8. Masjid Raya Pakandangan (1865), Padang Pariaman Sumatera Barat.

9. Masjid Gadang Koto Nan Empat (1840), Panyakumbuh Sumatera Barat.

10. Masjid Raya Lima Kaum (1710), lokasi Tanah Datar Sumatera Barat.

Baca Juga: Mementingkan Istri Ternyata Termasuk Durhaka Kepada Orangtua, Ini Azabnya!

11. Masjid Syekh Mangsiangan (1800), Kota Laweh Sumatera Barat.

12. Masjid Bingkudu (1823), lokasi Agam, Sumatera Barat.

13. Masjid Raya Taluk (1870), lokasi Agam Sumatera Barat.

14. Masjid Raya Ganting (1805), lokasi Padang, Sumatera Barat.

Baca Juga: Tubuh Tiba-tiba Ada Memar, Hati-hati Anda Berarti Sudah Terserang Penyakit Mematikan Ini

15. Masjid Raya Pulau Penyengat (1803), lokasi Kepulauan Riau.

16. Masjid Agung Pondok Tinggi (1874), lokasi Kerinci, Jambi.

17. Masjid Agung Sultan Machmud Badaruddin (1724-1758), Palembang Sumatera Selatan.***

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler