Belum Miliki Peta Wisata, Heriyanto: Cirebon Katon Hanya Slogan

- 10 Agustus 2020, 04:45 WIB
ANGGOTA  Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Heriyanto menyesalkan Kabupaten Cirebon belum memiliki peta wisata.*/ISMAIL/KABAR CIREBON
ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), Heriyanto menyesalkan Kabupaten Cirebon belum memiliki peta wisata.*/ISMAIL/KABAR CIREBON /

Baca Juga: Jadi Klaster Baru, Puskesmas Sedong Ditutup, 9 Orang Positif Covid-19

Padahal, potensi wisata di daerahnya cukup besar. Ketika dikelola dengan baik, bukan tidak mungkin akan menambah PAD bagi Kabupaten Cirebon.

"Bukankah pemda sedang gencar-gencarnya ingin menaikan PAD? Publik pun mulai mempertanyakan keberadaan Dinas Kebudayaan Pariwisata, Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Kabupaten Cirebon. Sejauh mana, kinerjanya menangani potensi pariwisata," kata Adang.

Ia menjelaskan, imbas dunia pariwisata ketika dikelola dengan baik, perekonomian pun pastinya akan meningkat.

Baca Juga: Aneh, Setelah Dua Jam Menetas, King Cobra Putih Punya Panjang 2 Meter dan Ditawar Rp 500 Juta

Dan perputaran ekonomi terlihat yang penunjangnya, perlu ditempuh. Di antaranya, kata Adang, yakni infrastruktur jalan yang harus diperhatikan.

"Itu sudah jadi keharusan. Bagaimana orang bisa hadir, mau berkunjung, kalau tidak ada jalannya," kata Adang kepada wartawan Kabar Cirebon, Ismail.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x