Update Harga Emas, Turun Lagi walau Tidak Terlalu Signifikan

- 26 Agustus 2020, 07:25 WIB
 ILUSTRASI emas UBS.*/ANTARA
ILUSTRASI emas UBS.*/ANTARA /

ZONA PRIANGAN - Harga emas untuk semua jenis terus terkoreksi turun antara Rp 1.000 hinggga Rp 5.000.

Penurunan harga itu memang tidak signifikan, jika dibandingkan sehari sebelumnya yang mengalami perubahan di kisaran Rp 20.000.

Masyarakat yang cenderung menahan dananya untuk kepentingan lain tampaknya mulai mengabaikan investasi di logam mulia.

Baca Juga: Pertamina Wacanakan Penghapusan Pertalite dan Premium, Pegiat Lingkungan: Terlambat!

Setelah menikmati masa liburan, masyarakat kini mengalihkan fokus pada masalah pendidikan anak-anaknya.

Sebenarnya dengan penurunan harga, ada kesempatan bagi masyarakat membeli emas sebagai investasi masa depan.

Berikut daftar harga emas yang dilansir dari Aplikasi Pegadaian Digital yang dikutip zonapriangan.com Rabu 26 Agustus 2020 selengkapnya.

Baca Juga: Roti Unyil Cucu Sumiati Mulai Dikenal di Cimahi

Harga emas Antam

0.5 gram Rp 562.000
1.0 gram Rp 1.069.000
2.0 gram Rp 2.098.000
3.0 gram Rp 3.120.000
5.0 gram Rp 5.186.000

Baca Juga: Pengguna Tol Hati-hati, Ada Proyek PT Kereta Cepat Indonesia China Bahu Jalan Ditutup

10.0 gram Rp 10.325.000
25.0 gram Rp 25.798.000
50.0 gram Rp 50.645.000
100.0 gram Rp 101.160.000

Baca Juga: Sadis, Remaja Putri Bunuh Ibu Kandung, Mayatnya Disimpan di Kamar Mandi Selama 4 Bulan

Harga emas Retro

0.5 gram Rp 489.000
1.0 gram Rp 977.000
2.0 gram Rp 1.953.000
3.0 gram Rp 2.930.000
5.0 gram Rp 4.883.000

Baca Juga: Pedagang Nekat, Menjajakan Barang di Atas Rel Kereta Api yang Masih Aktif

10.0 gram Rp 9.764.000
25.0 gram Rp 24.409.000
50.0 gram Rp 48.816.000
100.0 gram Rp 97.32.000

Baca Juga: Zumi Zola Sudah Berpisah dengan Sherrin Tharia, Sidang Digelar Secara Online

Harga emas Antam Batik

0.5 gram Rp 619.000
1.0 gram Rp 1.189.000

Baca Juga: Upaya Kasasi Ditolak, Pelawak Qomar Harus Menjalani Hukuman 2 Tahun Penjara

Harga emas UBS

0.5 gram Rp 549.000
1.0 gram Rp 1.036.000
2.0 gram Rp 2.043.000
5.0 gram Rp 5.159.000

Baca Juga: Fisik Masih Kendor, Kiper Persib Jalani Latihan Berat

10.0 gram Rp 10.109.000
25.0 gram Rp 25.424.000
50.0 gram Rp 49.862.000
100.0 gram Rp 99.793.000

Baca Juga: Saat Kolam Dikuras, Ikan Dewa di Cibulan Menghilang, Misteri Itu Belum Terpecahkan

Anda juga dapat cek secara berkala di laman resmi Pegadaian, melalui
aplikasi Pegadaian Digital atau kantor cabang pegadaian terdekat.***

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah