Saling Memaafkan Sesama Umat Muslim Bisa Mengantarkan ke Surga

- 7 April 2021, 17:12 WIB
Biasakan saling memaafkan agar mudah masuk surga.*
Biasakan saling memaafkan agar mudah masuk surga.* /Pixabay /Geralt

Baca Juga: Diledek Baru ke Masjid setelah Pensiun, Tidak Perlu Berkecil Hati, Selama Berniat Taubat

Di tengah perbincangan dengan para sahabat, tiba-tiba Nabi Muhammad SAW tertawa ringan sampai terlihat gigi depannya.

Umar r.a. yang berada di situ, bertanya : "Apa yang membuatmu tertawa wahai Rasulullah?"

Rasulullah SAW menjawab: "Aku di beritahu Malaikat, bahwa pada hari kiamat nanti, ada dua orang yang duduk bersimpuh sambil menundukkan kepala di hadapan Allah SWT."

Baca Juga: Zanirah Masuk Islam Disiksa Hingga Buta, Allah SWT Kembalikan Penglihatannya Jadi Normal

Baca Juga: Kalau Istri Menyuruh Tidur, Tolong Suami Menurut, Takdir Cuma Allah SWT yang Tahu

Salah seorang mengadu kepada Allah SWT sambil berkata: "Ya Rabb, ambilkan kebaikan dari orang ini untukku karena dulu ia pernah berbuat zalim kepadaku."

Allah SWT berfirman : "Bagaimana mungkin Aku mengambil kebaikan saudaramu ini, karena tidak ada kebaikan di dalam dirinya sedikitpun?"

Orang itu berkata: "Ya Rabb, kalau begitu, biarlah dosa-dosaku di pikul olehnya."

Baca Juga: Ibu-ibu Jangan Minta Cerai, Sesungguhnya Suami Bisa Dijadikan Tameng dari Api Neraka

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x