OPD di Sumedang Harus Manfaatkan Medsos Sebagai Media Informasi

- 9 Juli 2020, 05:35 WIB
KEPALA Bagian Humas dan Protokol Setda Sumedang H. Asep Tatang Sujana, saat memimpin rakor PPID secara virtual.*/TAUFIK ROCHMAN
KEPALA Bagian Humas dan Protokol Setda Sumedang H. Asep Tatang Sujana, saat memimpin rakor PPID secara virtual.*/TAUFIK ROCHMAN /

"Pokona, jieun percaya meh teu cangcaya," kata Herman.

Baca Juga: Sam Heughan Difavoritkan sebagai James Bond Selanjutnya

Maksudnya, lanjut Sekda, keberadaan akun-akun medsos milik lembaga pemerintah ini harus mampu menggiring citra positif pemerintahan di mata khalayak.

Adapun salah satu upaya untuk mewujudkannya, kata dia, dengan cara menyajikan konten atau materi yang kredibel dan memiliki manfaat bagi masyarakat.

"Dan yang tak kalah penting, pengelola akun resmi pemerintah juga harus responsif dalam menanggapi setiap pertanyaan atau komentar yang datang dari khalayak," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x