Kena Program PHK dari Perusahaan, Ini Tips untuk Mendapatkan Pekerjaan Baru

11 September 2020, 13:31 WIB
FOTO ilusgtrasi buruh yang terkena PHK lakukan unjuk rasa.*/ENGKOS KOSASIH/GALAMEDIA /

ZONA PRIANGAN - Dampak pandemi Covid-19 masih terus bergulir, semua sektor terkena imbasnya.

Banyak perusahaan tumbang dan mengakibatkan banyak pekerja yang dirumahkan.

Pastinya jumlah pengangguran bertambah, belum lagi angkatan kerja baru mulai bermunculan.

Baca Juga: Dampak Pandemi Covid-19, Produksi Pabrik Tekstil Turun 60%, Puluhan Ribu Buruh Dirumahkan

Namun jangan patah semangat, setiap usaha akan menemukan hasilnya, cuma perlu cari waktu yang tepat.

Masih ada sejumlah perusahaan yang membuka kesempatan, tinggal bagaimana pencari kerja mempersiapkan diri.

Seperti dikutip ZonaPriangan.com dari lama rri.co.id, saat ini, banyak para pengusaha baik besar maupun kecil masih membutuhkan tenaga kerja yang punya keterampilan.

Baca Juga: Buruh Pabrik Lakukan Pencabulan Terhadap Seorang Siswi di Tempat Kost

Jadi perhatikan tips-tips berikut ini, agar kesempatan untuk bekerja tetap ada.

Untuk Anda yang ingin mencari kerja di tengah pandemi, Anda harus tetap ada.

1. Tekankan keterampilan

Baca Juga: Buruh Pabrik Jadi Target Peredaran Obat Trihexsyphenidryl, Selain Minuman Keras Oplosan

Anda harus tetap mengasah keterampilan walaupun sudah tidak bekerja, yakinkan para pengusaha agar tetap memakai diri Anda.

Jangan terlalu santai menganggur, anda harus segera cepat mencari pekerjaan baru walaupun di tengah pandemi.

2. Pelajari hal baru

Baca Juga: Bupati Jember Faida Kehilangan Gaji Pokok Selama Enam Bulan

Di tengah pandemi ini, pelajarilah hal yang baru. Ikuti pelatihan online gratis agar kemampuanmu tetap terasah.

Gunakan platform pelatihan online seperti LinkedIn Learning, Coursera, atau bahkan video-video tutorial di YouTube untuk memperluas pengetahuan.

3. Perluas jaringan

Baca Juga: Warga Timor Leste Ingin Kembali ke Pelukan NKRI, Netizen +62: Waktu Berpisah Apa Gak Mikir?

Meski sedang pandemi, jangan lupa perluas jaringan dengan sesama. Tetap berhubungan baik dengan orang-orang atau teman-teman Anda untuk memperoleh informasi tentang lowongan kerja.

4. Fokus dan yakin

Selain berusaha diatas, Anda jangan lupa bahwa fokus dan yakin harus ditanamkan di dalam diri. Jangan berhenti berjuang dan tetaplah semangat.

Baca Juga: Wuhan Dikenal dengan Virus Corona, Kini Banyak Orang yang Penasaran Ingin Terbang ke Sana

Yakinkan diri, jika Anda akan menemukan pekerjaan yang terbaik.***

Editor: Parama Ghaly

Sumber: RRI

Tags

Terkini

Terpopuler