12 Penyakit Ini Termasuk Covid-19 Bisa Dikenali dari Kondisi Telapak Tangan Anda

- 31 Mei 2021, 18:03 WIB
Berbagai tanda yang muncul di telapak tangan bisa sebagai tanda penyakit yang diderita.*
Berbagai tanda yang muncul di telapak tangan bisa sebagai tanda penyakit yang diderita.* /The Sun/

ZONA PRIANGAN - Untuk mengetahui gejala penyakit bisa dilihaat dari apa yang terjadi di telapan tangan kita.

Mulai dari kondisi kuku, kulit, hingga benjolan di tangan akan menunjukan penyakit yang diderita.

Bahkan kondisi kuku, sekarang bisa dikaitkan dengan gejala Covid-19, demikian dituturkan Profesor Tim Spector, ahli epidemiologi di King's College London.

Baca Juga: Ini 7 Cara agar Otak, Jantung, Ginjal, Pankreas, Hati, Usus, dan Perut Tetap Sehat

Prof Tim mencuit: “Kuku Covid secara bertahap dikenali saat kuku pulih setelah infeksi dan pertumbuhan pulih meninggalkan garis yang jelas.

"Itu bisa terjadi tanpa ruam kulit dan tampak tidak berbahaya," jelasnya.

Sementara Dr Thuva Amuthan mengatakan kepada Fab Daily: "Pemeriksaan medis menyeluruh dimulai dengan tangan karena tangan dapat menunjukkan berbagai kondisi."

Baca Juga: Gara-gara Baca Pengumuman Kelahiran Bayi di Koran, Seorang Perawat Jadi Tahu Suaminya Punya Istri Lagi

Berikut beberapa gejala pada tangan dan penjelasan penyakit yang akan diderita, seperti dikutip dari The Sun:

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x