Metode Jalan Kaki, Lakukan dengan Maksimal, Selain Bakar Kalori Bonusnya Turun Berat Badan

- 6 Desember 2022, 19:05 WIB
Rutin berjalan kaki akan menurunkan berat badan Anda.
Rutin berjalan kaki akan menurunkan berat badan Anda. /ZonaPriangan.com/Pexels/Ketut Subiyanto/

ZONA PRIANGAN – Rutin berjalan kaki sering dianggap sepele. Justru sebenarnya mempunyai manfaat yang luar biasa.

Perlu diketahui, dengan rutinnya berjalan kaki selain membakar kalori juga akan berbonus turunnya berat badan.

Gunakan juga metode jalan kaki yang akan memberikan hasil yang luar biasa.

Baca Juga: 6 Tips untuk Membantu Melakukan Jalan Kaki Sebanyak 10.000 Langkah per Hari

Misalnya, berjalan kaki dengan rentang 45 menit sejauh 3 km akan membakar kurang lebih 300 kalori.

Nah, jika hal ini sering dilakukan, maka manfaat akan berbalik kepada diri kita sendiri.

Dengan teknologi yang berkembang pesat saat ini, jangan khawatir soal pengukuran jarak dan kalori.

Baca Juga: Inilah Alasan kenapa Harus Rutin Melakukan Jalan Kaki setelah Makan Malam

Anda bisa memanfaatkan aplikasi di ponsel. Dan hasil berjalan kaki serta jarak dan kalori yang terbakar bisa dilihat dengan jelas.

Halaman:

Editor: Yurri Erfansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x