Hati-hati Bertemu dengan Si Mata Jahat, Bisa Menyebabkan Kematian

- 28 Maret 2021, 18:07 WIB
Ikan buntal Si Mata Jahat ditemukan di sebuah pantai di Cape Town, Afrika Selatan*
Ikan buntal Si Mata Jahat ditemukan di sebuah pantai di Cape Town, Afrika Selatan* /Sea Search via Pen News /Tess Gridley

Baca Juga: Ini 7 Cara agar Otak, Jantung, Ginjal, Pankreas, Hati, Usus, dan Perut Tetap Sehat

Tidak hanya manusia, hewan piaraan semacam anjing harus dijauhkan dari ikan buntal Si Mata Jahat.

Seekor anjing sayangnya telah terbunuh akibat ikan buntal Si Mata Jahat, demikian dilaporkan LSM lokal AfriOceans Conservation Alliance.

Penyebab dari terdamparnya ratusan ikan buntal Si Mata Jahat sampai sekaran belum diketahui secara pasti.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x