Hati-hati Bertemu dengan Si Mata Jahat, Bisa Menyebabkan Kematian

- 28 Maret 2021, 18:07 WIB
Ikan buntal Si Mata Jahat ditemukan di sebuah pantai di Cape Town, Afrika Selatan*
Ikan buntal Si Mata Jahat ditemukan di sebuah pantai di Cape Town, Afrika Selatan* /Sea Search via Pen News /Tess Gridley

Baca Juga: Malam ke-13, 14, dan 15 di Bulan Sya'ban Sangat Istimewa, Ini Penjelasannya

Belum lama ini, ikan buntal Si Mata Jahat ditemukan mati dalam jumlah ratusan ekor di Pantai Muizenberg di Cape Town, Afrika Selatan.

Penemuan luar biasa itu dilaporkan Dr Tess Gridley, seorang ekspatriat dari Sheffield, Inggris.

Dr Tess Gridley saa itu sedang berjalan-jalan bersama anaknya dan anjing peliharaannya.

Baca Juga: Diduga Korupsi, Terungkap Ajudan Presiden Miliki 80 Mobil Mewah Mulai Mercedes Benz hingga Jeep Wranglers

Baca Juga: Militan ISIS Mengamuk, Mayat Bergelimpangan di Jalanan, 700 Ribu Warga Mengungsi ke Hutan

Ibu dua anak itu kemudian melihat ikan buntal Si Mata Jahat berada di tumpukan pasir dalam jumlah sulit dihitung.

Departemen Lingkungan, Kehutanan, dan Perikanan Afrika Selatan mengatakan: "Kematian ikan buntal si Mata Jahat di False Bay mencapai 400 ekor per km pantai."

“Ikan mati ini semuanya membawa neurotoxin tetrodotoxin yang mematikan dan tidak boleh dimakan; kematian biasanya terjadi karena serangan jantung," jelasnya.

Baca Juga: Bersin Bukan Sekadar Tanda Mau Pilek tapi Bukti Tubuh Masih Sehat, Ucapkanlah Alhamdulillah

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Daily Star


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x