Vladimir Putin Bertemu dengan Timpalannya Alexander Lukashenko dari Belarusia pada Hari Ini di Sochi

- 27 September 2022, 05:00 WIB
Presiden Rusia Vladimir Putin memimpin pertemuan dengan anggota Dewan Keamanan melalui tautan video di Kremlin di Moskow, Rusia 23 September 2022.
Presiden Rusia Vladimir Putin memimpin pertemuan dengan anggota Dewan Keamanan melalui tautan video di Kremlin di Moskow, Rusia 23 September 2022. /Sputnik/Gavriil Grigorov/Pool via REUTERS

"Kita akan menang. Kami tidak punya pilihan lain," tambahnya.

"Kami sebagai orang Slavia, tidak akan mentolerir penghinaan," ujarnya.

Baca Juga: Zelenskiy Mengaku Terkejut atas Israel yang Gagal Memasok Persenjataan kepada Ukraina

Pemimpin Belarusia itu mengatakan kepada Putin untuk tidak mengkhawatirkan orang-orang yang melarikan diri dari pemerintahannya.

"Katakanlah 30.000 atau 50.000 [orang] melarikan diri," kata Lukashenka.

"Tetapi jika mereka tinggal, apakah mereka akan menjadi orang-orang kita?"

Baca Juga: Korea Utara Menembakkan Rudal Balistik Jelang Kunjungan Wakil Presiden AS Kamala Haris ke Jepang dan Korsel

"Biarkan mereka melarikan diri".

"Saya tidak tahu apa yang Anda pikirkan soal itu, tapi saya tidak terlalu khawatir pada tahun 2020 ketika orang-orang pergi [setelah protes atas kecurangan suaranya]".

"Mereka [kemudian] meminta untuk membiarkan mereka masuk.

Halaman:

Editor: Toni Irawan

Sumber: The Sun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah