Ini Ciri Rumah yang Sudah Dimasuki Setan, Nabi Muhammad Mengajarkan Bagaimana Cara Mengusirnya

- 14 Mei 2021, 00:13 WIB
Perbanyak baca Alquran agar setan tidak bisa masuk rumah.*
Perbanyak baca Alquran agar setan tidak bisa masuk rumah.* /Pixabay /Bert Fadly

"Tutuplah pintu dan sebutlah nama Allah. Karena setan tidak akan mampu membuka pintu yang tertutup (yang disebut nama Allah)." (HR. Bukhari, Muslim)

4. Berdoa ketika keluar rumah

Doa keluar rumah yang singkat memiliki manfaat yang banyak, berikut doanya:

"Bismillahi tawakkaltu 'alallahi, laa haula wa laa quwwata illaa billah".

Baca Juga: Sanggup Mengucapkan Bacaan Ini Sebanyak 300 Kali, Terhapus Semua Dosa Baik Kecil Maupun Besar

Dalam hadist dikatakan, siapa yang keluar dari rumah, kemudian membaca doa, maka dirinya akan diberi petunjuk, dicukupi dan dilindungi.

5. Tidak memasang gambar makhluk bernyawa

Dari Aisyah radhiallahu'anha, Rasulullah bersabda yang artinya:

"Sesungguhnya malaikat tidak akan memasuki rumah yang di dalamnya ada gambar." (HR. Bukhari)***(Putu Diah Anggaraeni/ringtimesbali.com)

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Ringtimesbali.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x