Warung di Desa Kebonsawahan Pati Ambruk, 20 Orang yang Makan Siang di Bulan Ramadan Masuk Selokan Penuh Lumpur

- 3 Mei 2021, 10:43 WIB
Warung makan di atas selokan ambruk, ketika tidak mampu menahan beban 20 orang yang makan siang hari di Bulan Ramadah.*
Warung makan di atas selokan ambruk, ketika tidak mampu menahan beban 20 orang yang makan siang hari di Bulan Ramadah.* /Twitter /@kegblgunfaedh

Walau tercebur ke selokan secara bersamaan, tidak ditermukan korban jiwa. Di antara mereka hanya mengalami lecet-lecet saja.

Dari 20 orang itu, tampaknya sudah saling kenal. Mereka sebenarnya sudah selesai makan dan bayar ke pemilik warung.

Baca Juga: Hati-hati bagi Istri yang Suka Ngomel, Ternyata Bisa Menimbulkan Nasib Sial, Ini Penjelasannya

Namun mereka sengaja berlama-lama di sana untuk saling ngobrol. Tak disangka, beban berat mereka membuat kayu penyangga di atas selokan ambruk.

"Azab langsung datang, bagi mereka yang tidak puasa di Bulan Ramadan," seorang netizen berkomentar.

Netizen kedua menulis: "Teguran, di saat orang lain menjalankan ibadah puasa."

Baca Juga: Bhutan Negara Unik, Melarang Warganya Miskin dan Pernah Menolak Kehadiran Internet

"Nggak kebayang malunya. Kira-kira apa ya alasannya, baju basah dan penuh lumpur," tambah netizen lainnya.***

Halaman:

Editor: Parama Ghaly


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x