Sepak Bola Api dan Debus di Majalengka Sambut Tahun Baru 1445 H

- 20 Juli 2023, 12:00 WIB
Warga Majalengka bermain sepak bola api.
Warga Majalengka bermain sepak bola api. /ZOnapriangan.com/ Rachmat ISkandar ZP

Baca Juga: Ada Wahana Wisata Air yang Ramah Lingkungan di Majalengka

“Ini sekaligus mengenalkan tradisi yang mungkin di tempat lain sudah ditinggalkan. Dulu katanya kan ini tradisi santri. Kami ingin tradisi ini tetap terjaga, makanya setiap tahun di desa kami terus dilaksanakan,” ungkap Ili.

Sepak bola api inipun kami anggap sebagai simbol bahwa semangat patriotisme harus selalu tumbuh membara, sikap gotong royong dan kebersamaan harus tetap tumbuh.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x