Mau Tampilan Tetap Awet Muda? Gampang Kok, Hindari 7 Kebiasaan Buruk Ini!

- 30 Desember 2020, 16:06 WIB
FOTO ilustrasi tampil awet muda.*
FOTO ilustrasi tampil awet muda.* /Pexels/via portalmaluku.com

Mengonsumsi makanan yang berlemak dan tinggi gula adalah salah satu kebiasaan buruk yang bikin cepat tua.

Terlalu banyak makan olahan daging, roti putih, margarin, aneka jenis junkfood dan makanan cepat saji menyebabkan peradangan.

Akibatnya terjadi pembengkakan yang dapat membentuk kerutan sehingga terlihat tua.

Baca Juga: Kaum Pria Pasti Malu Menderita Penyakit Ini tapi Cobalah Ramuan Daun Pandan untuk Mengatasinya

2. Alkohol

Mengonsumsi alkohol yang terlalu sering dapat membuat Anda terlihat lebih tua.

Kebiasaan mengonsumsi alkohol juga bisa menyebabkan kerusakan pada organ tubuh dan penuaan dini pada kulit sehingga kulit terlihat lebih tua.

3. Stres

Baca Juga: Ini 10 Dosa yang Bakal Ditanggung Ibu-ibu kalau Salah dalam Berdandan

Penelitian telah menunjukkan bahwa stres yang berkepanjangan dapat mengubah DNA.

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Ringtimesbanyuwangi.com Liwli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x