Silahkan Dicoba! Ini Minuman Hangat Sehat yang Cocok di Musim Hujan

- 10 Januari 2021, 20:46 WIB
Ilustrasi minuman hangat sehat yang cocok dikonsumsi di musim hujan.
Ilustrasi minuman hangat sehat yang cocok dikonsumsi di musim hujan. /Joseph Mucira/Pixabay

Baca Juga: Ingin Keperkasaan Pria Meningkat Saat di Ranjang? Inilah 5 Minuman Penambah Stamina Hubungan Seks

2. Cokelat panas

Cokelat panas dapat menjadi minuman sehat jika Anda membuatnya dengan benar.

Kakao kaya akan sumber katekin (antioksidan yang meningkatkan sistem kekebalan Anda) dan flavonoid (antioksidan kuat yang mengurangi peradangan).

Saat kakao dipanaskan, panasnya memicu semua hal baik di dalamnya dilepaskan dengan lebih efektif.

Baca Juga: Makanan Ini Sering Dianggap Pemicu Jerawat Padahal Bisa Menjadi Obat yang Mujarab

Anda juga bisa membuat sendiri dengan melelehkan sedikit cokelat (dark chocolate) dalam susu rendah lemak.

3. Susu almond rempah

Susu almond rempah menjadi cara sempurna untuk mengakhiri hari yang sejuk dan Anda bahkan tidak perlu meninggalkan rumah untuk menikmatinya.

Panaskan saja susu almond dan campurkan beberapa rempah seperti kayu manis dan pala, tetapi pilihan lain termasuk kunyit, madu atau bahkan vanila untuk rasa yang lebih lembut.

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetiyo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x