Ketimbang Buka Handphone Lebih Baik Makan Pisang, Ini Penting bagi Pemilik Usia 40 Tahun ke Atas

- 7 Maret 2021, 19:54 WIB
Sulit tidur atau insomnia sangat mengganggu bagi kesehatan./Unsplash/@alexagorn
Sulit tidur atau insomnia sangat mengganggu bagi kesehatan./Unsplash/@alexagorn /

ZONA PRIANGAN - Tidur yang cukup akan berpengaruh pada kesehatan. Masalahnya, belakangan banyak orang yang susah tidur.

Di antara orang yang mengalami gangguan tidur, yakni mereka yang sudah memasuki usia 40 tahun ke atas.

Ada saja yang menyebabkan mereka jadi sulit tidur. Padahal jika kurang tidak bisa memicu stres hingga risiko serangan jantung.

Baca Juga: Kaum Pria Pasti Malu Menderita Penyakit Ini tapi Cobalah Ramuan Daun Pandan untuk Mengatasinya

Untuk mengatasi gangguan tidur ada beberapa cara sederhana yang bisa dilakukan orang berusia 40 tahun ke atas.

Namun yang harus menjadi perhatian, yakni jauhkan handphone, karena perangkat ini sering mengganggu tidur.

Berikut 7 hal yang bisa membantu tidur sehat seperti dilansir laman Bestlifeonline, Sabtu 6 Maret 2021.

Baca Juga: Tubuh Tiba-tiba Ada Memar, Hati-hati Anda Berarti Sudah Terserang Penyakit Mematikan Ini

1. Lakukan peregangan sebelum tidur

Halaman:

Editor: Parama Ghaly

Sumber: Ringtimesbanyuwangi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x